Silakan masukkan kata kunci pada kolom pencarian

Bunga Cicilan Kredivo adalah 3 Persen Flat (2024)

Daftar Isi

Bunga Cicilan Kredivo adalah 3 Persen Flat (2023)

Bunga pinjaman di Kredivo adalah 1.52% sd 2.89% an flat per bulan untuk cicilan tenor 3, 6, dan 12 bulan.

Meskipun bunganya terlihat mahal, tapi tenor 3 bulan Kredivo menawarkan bunga yang cukup menarik dibandingkan pinjaman lainnya.

Penting kita mengetahui bunga pinjaman jika ingin mengambil cicilan di Kredivo. Karena bunga akan mempengaruhi jumlah angsuran per bulan yang wajib kita bayar.

Apa itu Bunga Kredivo

Perhitungan bunga Kredivo untuk cicilan adalah 1.52% sd 2.89% per bulan.

Ini adalah bunga flat, sehingga kalau bunga efektif menjadi hampir 2 kalinya.

Total bunga per tahun mencapai lebih dari 36% flat atau 60% setahun efektif.

Perhitungan bunga di Kredivo diperoleh dari menghitung angsuran yang harus dibayarkan per bulan dibandingkan dengan harga pembelian barang yang dicicil dengan Kredivo.

Kalkulasi bunga per bulan Kredivo tidak hanya dilakukan pada satu tenor tetapi juga pada semua tenor yang tersedia.

Perbandingan bunga antara tenor penting karena tidak jarang perusahaan paylater memberikan bunga yang berbeda atas tenor yang berbeda. Bisa saja tenor ya berbeda memiliki bunga yang berbeda.

Simulasi Cicilan dan Bunga

Simulasi cicilan pembelian berbagai smartphone di Tokopedia dilakukan untuk mengestimasi bunga pinjaman Kredivo di berbagai tenor.

Hasil simulasi angsuran di Kredivo adalah:

KredivoTenor Cicilan Kredivo
 3612
OPPO A16 Smartphone 4GB/64GB1,52%2,89%2,77%
OPPO Find N2 Flip 8GB/256GB1,52%2,89%2,77%
Apple iPhone 14 Pro Max 128GB2,77%2,89%n/a
Apple Iphone 12 128Gbn/a2,89%2,77%
Apple iPhone 11 64 GB1,52%2,89%2,77%
Xiaomi Official POCO F4 GT 12/256GBn/a2,89%2,77%
Xiaomi Official Redmi 10A 3/32GB1,52%2,89%2,77%
Samsung Galaxy Z Fold5 12/512GBn/a2,89%2,77%
Samsung A04e 3/32 GBn/a2,89%2,77%
Apple Iphone 13 128Gb2,77%2,89%n/a

Selengkapnya soal perhitungan simulasi bunga cicilan Kredivo dengan berbagai tenor bisa dilihat dalam tabel dibawah ini:

Simulasi Cicilan dan Bunga Kredivo Pinjaman

Syarat dan Ketentuan Pengajuan Cicilan Kredivo

Setelah mendownload aplikasi Kredivo, Anda diwajibkan untuk mendaftarkan diri sebagai pengguna. Namun, sebelumnya, pastikan Anda telah memenuhi persyaratan umum dan dokumen untuk pendaftaran akun sebagai berikut:

  1. Dokumen e-KTP
  2. Minimal berusia 23 tahun
  3. Bertempat tinggal di wilayah yang dijangkau oleh Kredivo, seperti DIY, Jawa Tengah, Jawa Timur, Jawa Barat, dan Jabodetabek
  4. Lampirkan persyaratan dokumen yang diminta oleh Kredivo

Setelah semua persyaratannya lengkap, Anda bisa melanjutkan proses pendaftaran dengan cara berikut.

  1. Buka aplikasi Kredivo
  2. Klik opsi “daftar”
  3. Masukkan no. HP dan pastikan bahwa nomor tersebut masih dalam keadaan aktif
  4. Klik “submit”
  5. Anda akan menerima kode OTP untuk verifikasi pendaftaran
  6. Buat password untuk keamanan akun Anda
  7. Registrasi berhasil!
  8. Silakan lanjutkan pendaftaran dengan melampirkan persyaratan sesuai dengan petunjuk yang ditampilkan dalam layar

Jika akun sudah selesai dibuat, Anda bisa mengajukan kredit untuk pembelian barang. Pembelian bisa dilakukan melalui aplikasi Kredivo maupun e-commerce yang bekerjasama dengan Kredivo.

Baca juga - Kredivo vs EasyCash, Mana Aplikasi Terbaik, Alasan Pengajuan Flexi Card Kredivo Ditolak dan Cara Mengatasinya, 5+ Penyebab Flexi Card Kredivo Tidak Bisa Digunakan, Ini Solusinya, Apa KLIK KAMI Aman Legal atau Ilegal, Terdaftar OJK

Bandingkan Pinjaman Online Terbaik !

Perbandingan berbagai pinjaman online terbaik bnerdasarkan berbagai faktor pilihan

Bagikan Melalui

Daftar Isi

Berlangganan Duwitmu

Komentar (0 Komentar)

Tulis Komentar - Balasan untuk Tito Shadam

Email Anda tidak akan di publish

Batalkan Membalas

Captcha Wajib Diisi

Artikel Terkait