Daftar Isi
Bagaimana tahu sisa angsuran KUR Mandiri ? Kita kupas cara mudah cek sisa pinjaman KUR Mandiri.
Dalam masa pelunasan pinjaman, mengetahui sisa angsuran yang akurat adalah hal yang esensial. Selain menjadi target penyisihan dana, informasi tersebut juga penting untuk diperhitungkan saat melakukan perencanaan keuangan jangka panjang.
Untuk mengetahui sisa angsuran KUR Mandiri, nasabah bisa menempuhkan dengan sejumlah cara, yaitu melalui Internet Banking Mandiri, SMS Banking, Kantor Cabang Mandiri, SLIK OJK, serta dengan menghubungi kontak resmi Mandiri.
Di bawah ini adalah penjelasan masing-masing cara berikut step-by-step dalam pengecekan sisa angsuran KUR Mandiri:
Cara mengecek sisa angsuran KUR Mandiri adalah dengan mendatangi Kantor Cabang Mandiri setempat. Disarankan untuk mendatangi kantor cabang tempat nasabah mengajukan pinjaman KUR Mandiri.
Langkah-langkah mengecek sisa angsuran KUR Mandiri melalui kantor cabang:
Cara selanjutnya yang bisa ditempuh untuk mengecek sisa angsuran KUR Mandiri adalah dengan menghubungi Call Center Mandiri melalui cara berikut:
Selain melalui Call Center, nasabah juga bisa mencoba menghubungi pihak Mandiri melalui surel. Berikut adalah langkah-langkah mengecek sisa angsuran KUR Mandiri melalui email:
Sisa angsuran KUR Mandiri juga bisa dicek melalui pangkalan data kredit, yaitu Sistem Layanan Informasi Keuangan (SLIK) OJK atau yang dulu dikenal dengan BI Checking. Nasabah bisa mengajukan permohonan informasi debitur atau iDEB SLIK.
Di bawah ini adalah cara mengecek sisa angsuran KUR Mandiri dari iDEB SLIK OJK:
Meski kolom formulir yang harus dilengkapi cukup banyak, cara ini tetap layak dicoba. Selain mengetahui sisa angsuran, nasabah juga dapat melihat penilaian terhadap skor kreditnya secara keseluruhan. Sayangnya, antrean pengecekan iDeb via SLIK OJK seringkali padat, sehingga waktu tunggu hingga permohonan diproses juga cenderung akan lebih lama.
Secara umum, cara mengecek sisa pokok pinjaman KUR Mandiri terdiri dari dua cara, yaitu dengan pengecekan secara langsung dan secara online.
Untuk metode yang lebih tradisional, nasabah juga dapat melakukan perhitungan secara manual, yaitu melalui rumus perhitungan total sisa angsuran berikut:
Total Sisa Angsuran = ((Pokok Pinjaman + Bunga)/Tenor) × (Tenor - Lama Angsuran Berjalan)
Namun, yang akan dibahas lebih lanjut dalam artikel ini adalah cara mengecek sisa cicilan KUR Mandiri tanpa melalui perhitungan manual, baik secara langsung maupun online.
Jika ditarik kesimpulan, setiap metode pengecekan sisa angsuran KUR Mandiri bisa disesuaikan dengan kebutuhan masing-masing nasabah.
Untuk informasi yang akurat tetapi membutuhkan mobilitas, nasabah bisa mengeceknya melalui Kantor Cabang Mandiri terdekat. Sedangkan pengecekan melalui Call Center dan email Mandiri bisa ditempuh jika tiga cara sebelumnya tidak memungkinkan untuk dilakukan.
Dan cara terakhir, yaitu melalui permohonan iDEB SLIK OJK, adalah metode yang sesuai apabila nasabah juga ingin mengetahui penilaian atas riwayat kreditnya. Minusnya, antrean SLIK seringkali penuh, sehingga tidak cocok untuk kebutuhan informasi yang mendesak.
Daftar Isi
Komentar (0 Komentar)